Adithya adalah seorang Certified Microsoft Office Specialist (MOS) dan Microsoft Certified Educator (MCE) yang telah diakui keahliannya dalam pelatihan Excel, analisis data, dan pembuatan dashboard.Â

Ia telah melatih ribuan profesional, memberdayakan peserta dengan keterampilan untuk mengoptimalkan dan meningkatkan kemampuan Excel dan visualisasi data.